oleh op_fst | 2024-10-29 | Berita Update
Kopdar atau yg biasa disingkat kopi darat Admin Website di lingkungan Unisa Yogyakarta kembali digelar oleh Biro Humas dan Protokol Unisa Yogyakarta. Acara di gelar dalam rangka menyelaraskan strategi pengelolaan website untuk mendukung peningkatan peringkat...
oleh op_fst | 2024-08-30 | Berita Update, Headline
Program Studi Bioteknologi Fakultas Sains dan Teknologi Universitas ‘Aisyiyah (UNISA) Yogyakarta resmi menjalin kerjasama dengan Pusat Riset Teknologi dan Proses Pangan Organisasi Riset Pertanian dan Pangan Badan Riset dan Inovasi Nasional (PRTPP-ORPP BRIN). Kerjasama...
oleh op_fst | 2024-04-04 | Berita Update
Yogyakarta, 2 April 2024 – Dalam rangka mempererat silaturahmi dan meningkatkan kebersamaan di bulan suci Ramadhan, Fakultas Sains dan Teknologi Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta mengadakan acara Buka Puasa Bersama pada Selasa, 2 April 2024. Acara...
oleh op_fst | 2024-03-08 | Berita Update
Program Studi Teknologi Informasi (TI) di Universitas Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) menjalani asesmen lapangan yang dilakukan oleh Lembaga Akreditasi Mandiri Informatika dan Komputer (LAMINFOKOM) pada Rabu hingga Kamis (6–7/3) di kampus UNISA Yogyakarta. Dua asesor yang...
oleh op_fst | 2024-02-18 | Berita Update
Prodi Bioteknologi, Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta pada Jum’at tanggal 16 Februari 2024 telah mengadakan rangkaian workshop EduBioLab (Educating Biotechnology & Laboratory) yang menghadirkan para guru SMA Musyawarah Guru Mata...
oleh op_fst | 2024-02-06 | Berita Update
Fakultas Sains dan Teknologi (FST) Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta dengan bangga mengumumkan pelaksanaan kegiatan Achievement Motivation Training (AMT) yang diadakan pada hari Sabtu, 3 Februari 2024. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 07.30 hingga 12.00 WIB dan...